Kamis, 25 Maret 2010

TATA TERTIB BENGKEL


YAYASAN PENDIDIKAN BANGSA
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN
SMK YPB PURWAKARTA
KELOMPOK TEKNOLOGI DAN INDUSTRI
Jl. Raya Sukatani KM. 10 Telp/Fax. (0264) 271481 Purwakarta


TATA TERTIB PENGGUNAAN BENGKEL
TEKNIK PEMESINAN


Selasa, 09 Maret 2010

Mengenal Proses Pemesinan




Mengenal Proses Pemesinan
Proses pemesinan dengan menggunakan prinsip pemotongan logam dibagi dalam tiga kelompok dasar, yaitu : proses pemotongan dengan mesin pres, proses pemotongan konvensional dengan mesin
perkakas, dan proses pemotongan non konvensional. Proses pemotongan dengan menggunakan mesin pres meliputi pengguntingan (shearing), pengepresan (pressing) dan penarikan (drawing, elongating). Proses pemotongan konvensional dengan mesin perkakas meliputi proses bubut (turning), proses frais (milling), dan sekrap (shaping). Proses pemotongan non konvensional contohnya dengan mesin EDM (Electrical Discharge Machining) dan wire cutting.